Pengaruh Metode Demonstrasi Terhadap Hasil Belajar Materi Wujud Benda Siswa Kelas V SDN 14 Tanjung Batu

Penulis

  • Anca Agustian* Universitas PGRI Palembang, Palembang, Indonesia
  • Susanti Faipri Selegi Universitas PGRI Palembang, Palembang, Indonesia
  • Ilham Arvan Junaidi Universitas PGRI Palembang, Palembang, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.57216/pah.v20i1.721

Kata Kunci:

Metode Demonstrasi, Hasil Belajar

Abstrak

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui adakah pengaruh, hambatan serta dampak metode demonstrasi terhadap hasil belajar siswa materi wujud benda siswa kelas V SD Negeri 14 Tanjung Batu. Metode penelitian yang digunakan adalah eksperimen. Sampel dalam penelitian ini adalah siswa kelas VA yang berjumlah 26 responden sebagai kelas eksperimen dan siswa kelas VA dengan jumlah 25 responden sebagai kelas kontrol. Desain penelitian adalah pretest-posttest control group design. Teknik pengumpulan data pada penelitian ini menggunakan tes dan dokumentasi. Teknik analisis data melalui uji instrumen tes dan uji hipotesis. Hasil penelitian menunjukkan  bahwa langkah-langkah dalam metode demonstrasi ini adalah guru menyampaikan kompetensi yang ingin dicapai dan menyajikan gambaran sekilas materi yang akan disampaikan. Kemudian guru menunjuk salah satu seorang siswa untuk mendemonstrasikan sesuai scenario yang telah dicapai. Seluruh siswa mengemukakan  hasil analisis dari demonstrasi pengalaman. Berdasarkan pengujiaN data bahwa hipotesis (Ho) ditolak dan hipotesis alternatif (Ha) diterima dengan signifikan diperoleh 0,054 maka terdapat pengaruh motode demonstrasi terhadap hasil belajar siswa materi wujud benda siswa kelas V SD Negeri 14 Tanjung Batu.

Referensi

Arnesta, P. W., Yuliani, S. W., & Finsensius, M. (2020). Peningkatan Hasil Belajar IPA melalui Metode Demonstrasi pada Siswa Kelas III SDI Tetandara, Kabupaten Ende. Jurnal Ilmiah Kependidikan, 17.

Bando, U. D., & Elihami, E. (2021). Pengaruh metode demonstrasi terhadap pembelajaran fiqh di pesantren melalui konsep pendidikan nonformal. JURNAL EDUKASI NONFORMAL, 85.

Marmaini, M. (2020). Pembelajaran IPA SD. Palembang: NoerFikri Offset.

Michella, A., Sonia, Y. F., & Rahmatul, H. (2021). Pengaruh penerapan metode demonstrasi terhadap hasil belajar peserta didik muatan IPA kelas IV diSDN 102/II Sungai Kerjan. Jurnal IKA, 190.

Nyoman, D. A., Luh, P. P., & I, M. S. (2021). Faktor Yang Mempengaruhi Hasil Belajar IPA. Jurnal Mimbar Ilmu, 194.

Sugiyono, P. D. (2018). Metode penelitian kuantitatif, kualitatif dan R&D. Yogyakarta: Alfabeta.

Sunarti, R. (2021). Pentingnya motivasi belajar dalam meningkatkan hasil belajar . Pascasarjana Universitas negeri Gorontalo prosiding seminar nasional pendidikan dasar, 297-298.

Wiji, S., Agung, S., & Tyasmiarni, C. (2020). Identifikiasi Hasil Belajar Siswa Muatan IPA Materi Perubahan Wujud Benda Kelas V. PROSIDING NASIONAL PENDIDIKAN : LPPM IKIM PGRI Bojonegoro, 552.

Unduhan

Diterbitkan

2024-03-31

Cara Mengutip

Agustian, A., Selegi, S. F., & Junaidi, I. A. (2024). Pengaruh Metode Demonstrasi Terhadap Hasil Belajar Materi Wujud Benda Siswa Kelas V SDN 14 Tanjung Batu . Pahlawan Jurnal Pendidikan-Sosial-Budaya, 20(1), 35–47. https://doi.org/10.57216/pah.v20i1.721

Terbitan

Bagian

Artikel

Artikel Serupa

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 > >> 

Anda juga bisa Mulai pencarian similarity tingkat lanjut untuk artikel ini.