Analisis Faktor Penyebab Kesulitan Belajar Matematika Kelas IV Sekolah Dasar Negeri 3 Guntung Manggis Kota Banjarbaru

Penulis

  • Nadya Astuti Fakultas Keguruan Dan Ilmu Pendidikan Universitas Achmad Yani Banjarmasin
  • Rina Fadliah Fakultas Keguruan Dan Ilmu Pendidikan Universitas Achmad Yani Banjarmasin

DOI:

https://doi.org/10.57216/pah.v18i2.508

Kata Kunci:

faktor, kesulitan belajar, matematika

Abstrak

Penelitian ini adalah penelitian kualitatif dengan subjek kelas IV yang terindikasi mengalami kesulitan belajar matematika. Teknik yang digunakan untuk mengumpulkan data adalah angket. Analisis data dilakukan dengan reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Simpulan hasil penelitian ini yaitu jenis kesulitan belajar yang dialami oleh siswa yaitu kesulitan dalam memahami dan memecahkan masalah dalam soal cerita. Faktor yang menyebabkan kesulitan belajar siswa terdiri dari faktor internal dan faktor eksternal. Faktor internal meliputi siswa kurang memiliki kemampuan dasar, motivasi belajar, dan kondisi tubuh sedangkan faktor eksternal meliputi penggunaan media atau alat peraga pembelajaran dan situasi keluarga. Berdasarkan hasil penelitian tersebut, saran peneliti bagi guru agar mengajarkan matematika sesuai dengan teori belajar atau tidak mengajarkan matematika diluar materi yang diajarkan, juga menggunakan alat peraga agar memudahkan siswa memahami pelajaran matematika. Bagi siswa hendaknya belajar tidak hanya di sekolah tetapi juga membiasakan untuk selalu belajar pada saat di rumah dan memperbanyak latihan menjawab soal-soal matematika. Bagi orang tua hendaknya memperhatikan perkembangan belajar siswa dengan menjalin kerjasama dengan guru.

Referensi

Hidayat, W. (2017). Adversity quotient dan Penalaran Kreatif Matematis Siswa SMA dalam Pembelajaran Argument Driven Inquiry pada Materi Turunan Fungsi. KALAMATIKA Jurnal Pen-didikan Matematika, 2(1), 15-28.

Ismail. (2016). Diagnosis Kesulitan Belajar Siswa Dalam Pembelajaran Aktif Di Sekolah. Jurnal Edukasi, 39-40.

Makmun, Abin Syamsuddin. (2005). Psikologi Pendidikan. Bandung: PT Remaja Rosda Karya.

Miles, Matthew B. and A. Michael Huber-man. (2007). Qualitative Data Analysis (terjemahan). Jakarta : UI Press.

Moleong, L. J. (2010). Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Mulyadi. (2010). Diagnosis Kesulitan Belajar Dan Bimbingan Terhadap Kesulitan Belajar Khusus. Yogyakarta : Nuha Litera.

Nursalam. 2003. Konsep dan Penerapan Metodologi Penelitian Ilmu Keperawatan Pedoman Skripsi, Tesis, dan Instrumen Penelitian Keperawa-tan. Jakarta: Salemba Medika.

Ramadhani, M. I. (2019). Hubungan motiva-si belajar dengan hasil belajar IPS ke-las V A di SDN Pandahan 2 Kabupat-en Tanah Laut. Jurnal Pahlawan, 14(01), 82-91.

Ramadhani, M. I. (2018). Meningkatkan kemandirian belajar mata kuliah pen-didikan IPS di SD melalui model pembelajaran quantum teaching pada mahasiswa PGSD UAY Banjarmasin. Jurnal pahlawan, 13(02), 52-61.

Sugiyono. 2008. Metode Penelitian Kuanti-tatif Kualitatif dan R&D. Bandung : ALFABETA

Sugiyono. (2016). Metode Penelitian Kuanti-tatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: PT Alfabet.

Unduhan

Diterbitkan

2022-10-31

Cara Mengutip

Astuti, N. ., & Fadliah, R. . (2022). Analisis Faktor Penyebab Kesulitan Belajar Matematika Kelas IV Sekolah Dasar Negeri 3 Guntung Manggis Kota Banjarbaru. Pahlawan Jurnal Pendidikan-Sosial-Budaya, 18(2), 65–71. https://doi.org/10.57216/pah.v18i2.508

Terbitan

Bagian

Artikel

Artikel paling banyak dibaca berdasarkan penulis yang sama

Artikel Serupa

1 2 3 4 5 6 7 8 9 > >> 

Anda juga bisa Mulai pencarian similarity tingkat lanjut untuk artikel ini.